Strategi Pengembangan Destinasi Wisata Bendungan Way Tebabeng Di Desa Jagang, Kecamatan Blambangan Pagar, Kabupaten Lampung UtaraAl Hadid Kesuma / Mia Ermawati, S.T., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Berdasarkan Rostiyati (2013), Provinsi Lampung termasuk salah satu daerah di Indonesia yang memiliki potensi wisata cukup besar. Provinsi ini menawarkan berbagai jenis destinasi wisata, mulai dari pantai, situs budaya, hingga wisata yang berbasis pada infrastruktur bendungan atau waduk. Salah satu c... |